Jenis Tin Lezat
Nama : Teena
Berat buah : 50 gram
Warna : hijau
Rasa : manis
Tinggi pohon : 5 - 7 meter
Tanaman berasal dari Perancis
Berat buah : 40-45 gram
Warna : ungu kebiruan
Rasa : sangat manis
Tinggi pohon : 5- 7 meter
Tanaman Tin pavorit di USA
Nama : Abicou
Berat buah : 50-60 gram
Warna : keunguan hitam
Rasa : manis lezat
Tinggi pohon : 5-6 meter
Tanaman dari Perancis Selatan.
Nama : Bouriassotte Noire
Berat buah : 70- 80 gram
Rasa : manis dan lezat
Warna : Keunguan
Tinggi pohon: 6-10 meter
Tanaman berasal dari Perancis selatan
Nama : Dauphine
Berat buah : 100-150gram
Warna : hijau, hitam keunguan
Rasa : manis
Tinggi pohon : 5 - 7 meter
Tanaman berasal dari Perancis
Nama : Madeleine
Berat buah : 100-120 gram
Warna : coklat kemerahan
Rasa : manis
Tinggi pohon : 4- 6 meter
Tanaman berasal dari Perancis
Nama : Noire de caromb
Berat buah : 60- 70 gram
Rasa : manis lezat
Warna : Keunguan
Tinggi pohon : 5 - 7 meter
Tanaman berasal dari Perancis selatan
Nama ; panache
Berat buah ; 45 - 50 gram
Warna ; hijau kekuningan
Rasa ; manis
Tinggi pohon ; 5 - 7 meter
Tanaman berasal dari Perancis, bagus untuk hiasan taman karena warnanya belang hijau kuning seperti zebra.
Nama : Grisse de Saint Jean
Berat buah : 35- 40 gram
Warna : abu-abu- kecoklatan
Rasa : manis
Tinggi pohon : 6 - 10 meter
Nama : Bellone
Berat buah : 60 gram
Warna : hitam
Rasa : manis
Tinggi pohon : 5 - 8 meter
Tanaman berasal dari Perancis
Nama : Negrone
Berat buah : 35- 40 gram
Warna : ungu
Rasa : manis lezat
Tinggi pohon : 4- 6 meter
Tanaman berasal dari Perancis
Nama : Red Israel ( Khurtmani )
Berat buah : 70- 80 gram
Warna : merah
Rasa : manis lezat
Tinggi pohon : 4- 6 meter
Tanaman berasal dari Israel dan Jordania
sumber : angelnurserry.blogspot.com